Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Paser dan DPTPH Provinsi Kalimantan Timur turut meninjau "Pameran Pangan Produk Segar Asal Tumbuhan"

Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Paser dan DPTPH Provinsi Kalimantan Timur turut meninjau "Pameran Pangan Produk Segar Asal Tumbuhan"

Surabaya- Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Paser dan DPTPH Provinsi Kalimantan Timur turut meninjau "Pameran Pangan Produk Segar Asal Tumbuhan" sebagai ajang promosi dan edukasi masyarakat bijak dalam memilih bahan pangan, yang digelar pada Peringatan Hari Keamanan Pangan Dunia / World Food Safety Day (WFSD) dengan Kolaborasi Kesiapsiagaan Dalam Mewujudkan Pangan Segar Aman, Jum'at (21/06/2024).


Pameran Produk Registrasi PD dan PDUK se Jawa Timur, yaitu :
A. Pelaku PSAT PD
1. PT Pangan Lestari
2. PT Biogene Plantation
B. Pelaku PSAT PDUK
1. PT Omah Blonjo Sejahtera
2. CV Nuraina
3. CV Miracle Agro Spices.

Related Posts

Comments (0)

There are no comments yet

Leave a Comment